Terapan Turunan

3.8

Menjelaskan keberkaitan turunan pertama dan kedua fungsi dengan nilai maksimum, nilai minimum, selang kemonotonan fungsi, kemiringan garis singgung serta titik belok dan selang kecekungan kurva fungsi trigonometri


~12MT08

Indikator Kompetensi Dasar 3.8 Kelas 12

3.8.1 Mampu mendefinisikan nilai maksimum fungsi tigonometri

  • Titik dan Nilai Stasioner Fungsi Trigonometri

  • Nilai Maksimum

3.8.2 Mampu menentukan nilai maksimum fungsi trigonometri dengan turunan

  • Menentukan Titik dan Nilai Maksimum

3.8.3 Mampu mendefinisikan nilai minimum fungsi trigonomerti

  • Nilai Minimum

3.8.4 Mampu menentukan nilai minimum fungsi trigonometri

  • Menentukan Titik dan Nilai Minimum

3.8.5 Mampu menentukan kemonotonan fungsi trigonometri dengan turunan

  • Kemonotonan Fungsi

3.8.6 Mampu menentukan kemiringan garis singgung kurva fungsi trigonometri dengan turunan

  • Kemiringan Garis Singgung

  • Persamaan Garis Singgung

3.8.7 Mampu menentukan titik belok fungsi trigonometri

  • Titik Belok

  • Menentukan Titik Belok

3.8.8 Mampu menentukan selang kecekungan kurva fungsi trigonometri

  • Kecekungan Fungsi