Vektor

3.12

Menjelaskan vektor, operasi vektor, panjang vektor, sudut antarvektor dalam ruang berdimensi dua (bidang) dan berdimensi tiga


~10MT12

Indikator Kompetensi Dasar 3.12 Kelas 10

3.12.1 Mampu menjelaskan pengertian dan konsep vektor

  • Vektor

  • Komponen Vektor di Ruang Dua

  • Vektor Posisi

  • Panjang Vektor

  • Vektor Nol

  • Vektor Satuan

  • Kesamaan Dua Vektor

  • Vektor Sejajar

  • Titik - Titik Kolinear

3.12.2 Mampu menentukan sifat-sifat dan operasi vektor

  • Operasi Vektor

  • Perkalian dengan Skalar

  • Penjumlahan dan Pengurangan Vektor

  • Dot Product

3.12.3 Mampu menyatakan vektor pada suatu kubus

  • Komponen Vektor di Ruang Tiga

3.12.4 Mampu melukis vektor hasil penjumlahan vektor dengan metode segitiga

  • Aturan Segitiga

3.12.5 Mampu melukis vektor hasil penjumlahan vektor dengan metode jajargenjang

  • Aturan Jajargenjang

  • Aturan Poligon

3.12.6 Mampu menyatakan operasi vektor yang diberikan sebagai vektor tunggal

  • Vektor Tumpu

  • Teorema Perbandingan pada Vektor

3.12.7 Mampu menentukan panjang vektor melalui operasi aljabar

  • Proyeksi Vektor

  • Proyeksi Skalar Ortogonal

  • Proyeksi Vektor Ortogonal

3.12.8 Mampu menentukan sudut antar vektor

  • Sudut Antara Dua Vektor